Prediksi Bola - Prediksi Irak vs Argentina 12 Oktober 2018


Prediksi Bola - Argentina akan menghadapi Irak dalam partai international friendly di Arab Saudi, Jumat (12/10). Empat hari berselang, masih di negara ini, Argentina akan beruji coba melawan sang rival abadi Brasil.

Pelatih Lionel Scaloni kembali tak memanggil Lionel Messi. Sejumlah pemain senior lain, seperti Sergio Aguero dan Gonzalo Higuain, juga tak dipanggil.

Skuat Argentina ini di dominasi pemain-pemain berbasis Serie A Italia. Mereka adalah German Pazzela dan Giovani Simeone (Fiorentina), Rodrigo De oaul (Udinese), Mauro Icardi dan Lautaro Martinez (Inter Milan), serta Paulo Dybala (Juventus).

Di jeda international sebelumnya, Argentina sekali menang dan sekali imbang. Argentina mengalahkan Guatemala 3-0 lewat gol-gol Gonzalo Martinez (penalti), Giovani Lo Celso dan Giovani Simeone, kemudian imbang 0-0 melawan Kolombia.

Sisi positif lainnya, mereka melalui dua laga pasca-Piala Dunia itu tanpa kebobolan.

Irak hanya kalah sekali dalam 17 laga terakhirnya. Tim besutan Srecko Katanec akan  memanfaatkan uji coba melawan Argentina ini sebagai slaah satu persiapan sebelum terjun di ajang Piala Dunia 2019.

Perkiraan Susunan Pemain

Irak (4-4-2): Hassan; Ibrahim, Adnan, Kadhim, Sulaka, yasin, Kamel, Rashid; Meram, Ali.

Pelatih: Srecko Katanec.

Argentina (4-3-3): Romero; Otamendi, Pezzella, Tagliafico, Saravia; Pareyra, De Paul, lo Celso; Dybala, Icardi, Simeone.

Pelatih: Lionel Scaloni.

Prediksi Skor

Irak dan Argentina pernah bertemu sekali, yakni di ajang Merlion Cup pada tahun 1984. Hanya saja, yang di hadapi Irak waktu itu adalah tim U-23 Argentina, dan Irak menang 2-0 Berita Bola.

Irak akan turun di laga ini dengan percaya diri setelah hanya kalah satu kali dalm 17 laga terakhirnya.

Argentina memang masih belum menyakinkan. Namun dengan takenta-talenta seperti Dybala dan Icardi di lini serang, di dukung gelandang - gelandang yang pas, Argentina seperti nya masih terlalu kuat bagi Irak.

Prediksi Skor Akhir: Irak 0-2 Argentina.

Statistik

HEAD-TO-HEAD
  • Pertandingan: 0
  • Irak menang: 0
  • Gol Irak: 0
  • imbang: 0
  • Argentina menang: 0
  • Gol Argentina: 0
5 Pertandingan Terakhir Irak
  • 21-03-2018 Irak 2-3 Qatar (Friendly)
  • 27-03-2018 Irak 1-1 Suriah (Friendly)
  • 08-05-2018 Irak 0-0 Palestina (Friendly)
  • 04-08-2018 Palestina 0-3 Irak (Friendly)
  • 10-09-2018 Kuwait 2-2 Irak (Friendly)
5 Pertandingan Terakhir Argentina
  • 22-06-2018 Argentina 0-3 Kroasia (Piala Dunia)
  • 27-06-2018 Nigeria 1-2 Argentina (Piala Dunia)
  • 30-06-2018 Prancis 4-3 Argentina (Piala Dunia)
  • 08-09-2018 Argentina 3-0 Guatemala (Friendly)
  • 12-09-2018 Kolombia 0-0 Argentina (Friendly) Berita Bola.

Untuk mendaftar di Superbet888, Bisa langsung mengisi form dibawah ini :

Comments