Berita Bola - De Bruyne dan Aguero Mungkin Akan Dimainkan Oleh Guardiola di Laga Duel Everton

Berita Bola - Manchester City tengah bersiap menjamu Everton di Etihad Stadium pada pekan ke-17 Premier League 2018/19, Sabtu (15/12) malam WIB nanti. Laga itu tidak akan mudah, mengingat Everton adalah tim yang kerap mengejutkan tim-tim besar.

Man City wajib meraih kemenangan untuk terus menggganggu Liverpool yang berada di puncak klasemen sementara. Dua tim ini memang terus bersaing dan bergantian menyalip satu sama lain.

Sayang nya, Man City mungkin tak bisa memainkan komposisi terbaiknya untuk pertandingan tersebut. Sergio Aguero dan Kevin De Bruyne baru pulih dari cedera, pun demikian John Stones.

Guardiola harus menemukan racikan yang tepat.

Di bawah ini Adalah Komentar Dari Guardiola

beberapa pemain Man City yang sudah pasti tak bisa bermain adalah David Silva, Danilo, Benjamin Mendy dan Claudio Bravo. Desember ini memang begitu padat untuk Man City, Guardiola harus pintar-pintar meramu skuat.

Soal Aguero; "Dia mengikuti dua sesi latihan terakhir. Pada Kamis lalu, dia berlatih dengan tim. Dia tak merasakan sakit dan kami akan membuat keputusan."

"KBB sama dengan Aguero, dia tak merasa nyari tetapi kita lihat saja bagaimana kondisi nya."
Soal Stones: "Kemarin dia menjalani perawatan. Hari ini dia berlatih. Kita lihat apa yang akanterjadi karena ketika anda cuma punya waktu 60 jam untuk memulihkan diri ( pasca Liga Champions ) itu sulit,"

Rotasi

Lebih lanjut, Guardiola ternyata tak terlalu memusingkan badai cedera skuat nya. Dia menegaskan bahwa Man City sudah punya skuat yang cukup untuk terus melaju dan meraih kemenangan Berita Bola.

"Kami punya beberapa pemain dan bisa melakukan rotasi tetapi tentu saja bagus bagi nya ( De Bruyne ) untuk kembali."

"Kevin terlalu lelah musim lalu. Setelah tampil luar biasa dia pergi ke Piala Dunia, lalu saya kira dia kelelahan. Mungkin itu alasan nya. Kami tak mau dia cedera," tutup Pep.

Untuk mendaftar di Superbet888, Bisa langsung mengisi form dibawah ini :

Comments